Fajar Herianto

Mengaktifkan Fasilitas Emoticons Smiley Di WordPress


Fasilitas lain yang dimiliki oleh WordPress adalah pengkonversikan emotion dalam bentuk grafis, sehingga kita bisa memperlihatkan emosi kita dalam posting dalam bentuk grafis sebagai perwakilan perasaan kita. Grafis emotion ini juga dapat kita lampirkan pada saat kita meninggalkan komentar di kotak komentar blog kita atau blog orang lain. :lol:
Untuk dapat menampilkan emotion yang disediakan oleh WordPress, anda harus men-setting dahulu agar emotion dapat ditampilkan dalam bentuk grafis. :roll:

  1. Login ke Admin WordPress anda.
  2. Pada sisi kiri halaman  klik menu [Settings] > [Writing].
  3. Kemudian akan muncul halaman ‘Writing Settings’.
  4. Beri tanda centang [ √ ] pada:
    [Convert emoticons like:-) and:-P to graphics on display] dan [WordPress should correct invalidly nested XHTML automatically].
  5. Kemudian klik tombol [Save Changes].

Contoh kode Emoticons Smiley:

: ): – ): smile :
: D: – D: grin :
: (: – (: sad :
: o: – o: eek :
8 O8 – O: shock :
: ?: – ?: ??? :
8 )8 – ): cool :
: x: – x: mad :
: P: – P: razz :
: |: – |: neutral :
; ); – ): wink :
: lol :
: oops :
: cry :
: evil :
: twisted :
: roll :
: ! :
: ? :
: idea :
: arrow :
: mrgreen :
Saat menulis kode emoticons diatas jangan gunakan spasi.

Posting Komentar

Fajar Herianto

{facebook#https://www.facebook.com/fajarcintalia} {twitter#https://twitter.com/HeriantoFajar} {google-plus#https://plus.google.com/u/0/118173459679605761698/posts} {youtube#https://www.youtube.com/user/aplikasiterunik} {instagram#https://www.instagram.com/aplikasiterunik/}

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget